Sunday, October 6, 2024

LDII Tanggamus dan Pringsewu Bersilaturahim dengan Kapolres

Pringsewu – Pengurus DPD LDII Kabupaten Pringsewu dan Tanggamus menghadiri silaturahim ormas islam yang digelar oleh Kapolres Pringsewu di Rumah Makan Pagelaran, Pringsewu (9/2).

“Semua ini dalam rangka menyikapi situasi kekinian. Kami harapkan, kondusi Indonesia tetap kondusif dan semua elemen masyarakat dapat terus menjaga persatuan dan kesatuan dalam bingkai NKRI,” ujar Agung Basori, Ketua LDII Tanggamus.

Baca Juga:  Bupati dan Wakil Bupati Resmikan Masjid LDII Kabupaten Pringsewu
Berita Terkait:

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Time limit is exhausted. Please reload CAPTCHA.

- Daftar Website Resmi LDII -spot_img

Dakwah Islam